Selamat Hari Ayah Nasional
Terima Kasih Ayah Kau tetap gagah melawan ombak.. Terkadang kau tersungkur, namun tetap berusaha berdiri kembali. Kegigihan dan perjuanganmu hanya untuk kebahagiaan keluargamu. Ayahku adalah pahlawanku. Hari ini, Senin 12
Memperingati Hari Pahlawan 10 November
Hari Pahlawan Nasional yang jatuh pada 10 November diperingati untuk mengenang jasa mereka yang telah berjuang memperebutkan Kemerdekaan Indonesia. Pertempuran 10 November di Surabaya pun tak lepas dari sosok Bung
Tumbuhkan Semangat Pramuka, SD Mutiara Kelas 1 Dilantik Menjadi Anggota Siaga
Jum’at (9/11), SD Mutiara kelas 1 pagi hari ini melaksanakan pelantikan anggota Siaga Pramuka. Upacara dilakukan sesuai dengan ketentuan yang diatur dalam petunjuk upacara Gerakan Pramukaan bertempat di Sport Center.
Komite Mutiara Melaksanakan Rapat Evaluasi Bulanan
Komite Sekolah Mutiara kembali mengadakan Rapat Evaluasi yang biasa dilaksanakan tiap bulan, bertempat di Musholla Mutiara pada Rabu (7/11/2018). Rapat Evaluasi Komite membahas beberapa hal terkait evaluasi kegiatan dan program-program
Pentingnya Karbohidrat untuk Tubuh Kita
Pernahkah kita bertanya tentang ”apakah itu karbohidrat?” Karbohidrat berasal dari kata karbon (C) dan hidrat (H2O). Ada beberapa klasifikasi dari Karbohidrat, antara lain : Monosakarida, adalah karbohidrat sederhana. Contoh :
Pedoman Gizi Seimbang
Seperti yang kita ketahui bersama, salah satu ciri bangsa maju adalah bangsa yang memiliki tingkat kesehatan, kecerdasan, dan produktivitas kerja yang tinggi. Agar dapat menikmati hidup dalam keadaan sehat. Pola
Mendidik Anak untuk Mencintai Rasul, Keluarganya, dan Membaca Alquran
Ath Thabrani meriwayatkan dari Ali R.A bahwa Nabi SAW bersabda: Didiklah anak-anakmu pada tiga hal, yaitu : Mencintai Nabimu, mencintai keluarganya, dan membaca Al-Quran. Sebab, orang-orang yang ahli Al-Quran itu
Ananda PAUD Mutiara Berhasil Membuat Biskuit Saat Kegiatan Cooking Class, Rasanya Gurih dan Lezat
Pagi hari ini, ananda PAUD Mutiara Bali kelas TK A mengikuti kegiatan “Cooking Class” membuat biskuit di kelas. Ananda memulai kegiatan memasak sejak pukul 08.30 wita didampingi oleh gurunya masing-masing.
Sekolah Mutiara Bali Buka Stand Pameran Pendidikan di Lippo Plaza Sunset
Hari ini Sekolah Mutiara Bali membuka stand dalam rangka pameran pendidikan Ikatan Putra-Putri Kampus Ajeg Bali 2018 di Lippo Plaza Sunsetroad, Kuta. Stand Sekolah Mutiara Bali berada di lantai I
Penyerahan Bantuan Palu Donggala dari Sekolah Mutiara Melalui DSM Bali
Jum’at (26/10), Sekolah Mutiara Bali bekerjasama dengan Dompet Sosial Madani (DSM) Bali menyalurkan bantuan kepada korban gempa bumi di Palu, Sulawesi Tengah. Penyerahan bantuan dilaksanakan di Sekolah Mutiara melalui pihak