Kegiatan Tengah Semester Sekolah Mutiara

Sabtu (7/10) – Dalam rangka KTS I (Kegiatan Tengah Semester), Sekolah Mutiara mengadakan berbagai kegiatan yang diikuti oleh semua siswa-siswi , baik dari unit PAUD maupun unit SD yang berlangsung dari tanggal 2-5 Oktober 2017.

Adapun Kegiatan Tengah Semester untuk PAUD adalah :
1. Parent Class
2. Family Fun Game
3. Field Study
Sedangkan untuk SD kegiatannya meliputi :
1. Business Day
2. Cinta Sholat
3. Field Study

Tujuan KTS (Kegiatan Tengah Semester) ini adalah untuk memberikan suasana baru bagi para siswa – siswi serta memotivasi semangat belajar mereka.
Seru sekali melihat anak-anak begitu antusias mengikuti KTS ini.
Semoga melalui KTS ini dapat membangkitkan semangat pendidikan di sekolah.

#SekolahMutiaraBali
=========================
Website          : www.sekolahmutiara.id
Email              : info@sekolahmutiara.id
Facebook        : sekolahmutiarabali
Instagram      : @sekolahmutiarabali
Twitter            : smutiarabali
Youtube          : MutiaraTV
Whats Apps   : 0818 819 444
Alamat            : Jl. Lingkar Timur Udayana No.8 Jimbaran, Badung Bali, Bali 80364 ( http://bit.ly/PetaSekolahMutiara )

Terima kasih dan salam,
Sekolah Mutiara Bali
Cerdas – Berbudi – Visioner

Share Yuk ...

Leave a Replay